
Sejumlah pemain berusaha merebut bola saat mengikuti pertandingan sepak bola lumpur di area persawahan Desa Peunaga Paya, Kecamatan Meureuboe, Aceh Barat, Aceh, Kamis (15/8/2019). Kegiatan sepakbola lumpur yang digelar Komando Distrik Militer (Kodim) 0105/Aceh Barat dalam rangka memeriahkan peringatan HUT ke-74 Kemerdekaan RI. ANTARA FOTO/Syifa Yulinnas/pras.
Sumber: https://www.antaranews.com/foto/1012272/serunya-bermain-sepak-bola-lumpur